Cerita Kami
Semua berawal dari rekan kantor di tahun 2018
Pertemuan
Februari 2018Pada tahun 2018, Farah bertemu Iksandi dan kami merupakan teman makan siang di Xtremax (Terimakasih Xtremax yang telah mempertemukan kami! :) )
Saat berbagi cerita, Farah menilai Iksandi merupakan pribadi yang mengispirasi, pintar dan menyenangkan, dari sanalah hubungan kami semakin dekat..Mengenal Satu Sama Lain
April 2018Kami sering jalan bersama pada April hingga Juni 2018. Kami merasa seperti sudah lebih dari sekedar teman, hingga akhirnya Farah bertanya kepada Iksandi mengenai niat untuk melanjutkan ke hubungan yang serius.
Bersatu
Juli 2018Juli-Agustus 2018, Kami mulai terbuka dengan perasaan Kami berdua.
Iksandi tidak pernah mengisyaratkan cinta secara tersurat kepada Farah, walau begitu hubungan Kami makin erat.Mengikat Janji
Agustus 2018Semenjak itu Kami pun akhirnya bersama, ada pula masa dimana Kami harus dipisahkan oleh jarak dikarenakan Iksandi berada di Jakarta sedangkan Farah berada di Singapura.
Melamar
Juni 2021Kami akhirnya memutuskan untuk kembali ke Bandung pada Februari 2021, kami sangat senang karena dapat bertemu dan makan bersama kembali. Dan pada Maret 2021, Iksandi melamar Farah sebagai tahap awal mengikat janji hidup bersama.